Daftar jadi anggota, Dapatkan manfaat dengan registrasi di Remen Maos
Daftar disini
Berawal dari kesukaannya terhadap alam, Maya Dwi Pratita seorang warga Singkil, Boyolali berhasil menciptakan sebuah inovasi yang bernuansa alam. Inovasi Ecoprint yang diberi nama Panarima ini berhasil menarik banyak minat pembeli dari berbagai Kota. Desain serta teknik yang cukup unik, membuat Inovasi Ecoprint berhasil meraih juara 1 kategori masyarakat umum pada ajang Krenova Kabupaten Boyolali Tahun 2023.
INOVASI MEMBANGUN BOYOLALI